Twitter Facebook Feed

Obat Tradisional Kurang Darah

Selamat pagi dan salam semangat bagi pengunjung blog saya pada saat ini. Langsung ke pembahasannya saja ya. Baiklah. Orang yang kekurangan darah dianjurkan mengkonsumsi makanan yang banyak menagandung zat besi seperti : tempe, bayam, tahu jambu monyet, daun ubi jalar, hati sapi, kunig telur ayam kampung.

1. Bahan :
-1 buah jeruk nipis
-Segenggam daun bayam duri
-1 butir kuning telur ayam kampung
-1 sendok makan madu murni

Caranya :
-Kuning telur dan madu diaduk jadi satu lalu diberi perasan jeruk nipis
-Bayam duri ditumbuk, diambil sarinya
-Semua bahan dikumpulkan jadi satu lalu diaduk rata

Pemakaian :
-Diminum tiap pagi selama 5 hari
-Selanjutnya 2 minggu sekali

2. Bahan :
-25 gram daun kacang panjang
-25 gram daun ketela pohon / singkong
-25 gram daun bayam duri
-25 gram daun pepaya muda
-Kelapa secukupnya
-Garam dapur secukupnya

Caranya :
-Semua bahan direbus sampai masak lalu dimakan siang hari seperti makan nasi urap

Selamat mencoba dan di jamin manjur. Tapi dengan rutin sampai penyakitnya sembuh. Mulailah sehat dengan herbal.

0 komentar:

Posting Komentar